Dewasa ini, bila kita melihat ibu-bapak muda mereka yang telah memperoleh pendidikan jauh lebih tinggi dari generasi orangtuanya dahulu maka ada satu hal yang membesarkan hati. Para orangtua muda ini membangun kehidupan rumahtangga yang jauh lebih baik dan terencana, dari pada yang pernah dialaminya dahulu. Dalam hal gizi, kesehatan, pakaian, dan pendidikan; mereka ingin memberikan yang terbaikā¦
Buku ini ditulis berdasarkan praktek dan pengalaman bertahun-tahun sebagai psikolog yang sehari-harinya bergumul dengan masalah-masalah membesarkan anak-anak di rumah, yang tidak selalu mudah! Orang tua harus dapet mengendalikan anak-anaknya sebelum mereka dapat mencintai dan mendorong perkembangnya.